PELUANG KERJA KE LUAR NEGERI



Universitas Muhammadiyah Malang senantiasa berkomitmen untuk melahirkan generasi unggul dan mandiri.

Vokasi UMM menjalankan program specified skill worker untuk membekali anak muda Indonesia untuk mencapai visi vokasi diaspora. Program vokasi diaspora adalah suatu mindset, bagaimana pendidikan di vokasi berstandar internasional, dan mendapat sertifikat kompetensi internasional, dan berkarir di kancah internasional. Dengan program ini sebagai bentuk kontribusi UMM untuk menghapus stigma negara luar terhadap tenaga kerja di Indonesia yang hanya berkutat di sektor informal. Bahwa tenaga kerja di Indonesia juga terampil, tersertifikasi dan punya disiplin yang baik.


Bekerjasama dengan perusahaan internasional, alumni Vokasi UMM berhasil bekerja di Jepang, Arab Saudi dan Kuwait. Pendirian program training dan penempatan kerja di Jepang dengan OS Selnajaya merupakan salah satu program yang didirikan oleh Vokasi UMM. 

Shared: